Retur dan Klaim Gratis
Setiap produk elektronik di positivecrave.co.id dilengkapi dengan program garansi 1 tahun gratis dengan syarat:
- Jika Anda mengalami masalah dengan perangkat elektronik (rusak atau cacat) selama masa garansi
- Dalam kondisi penggunaan normal dan sesuai kapasitas produk semisal terhadap ketahanan air
- Bukan karena lecet atau patah (kerusakan kosmetik)
- Kerusakan bukan pada baterai, charge dan kabel
- Kami akan dengan senang hati menyelesaikan masalah ini untuk Anda.
Kebijakan Klaim Garansi
Jika Anda ingin melakukan klaim garansi produk kami langkah yang dapat Anda lakukan sebagai berikut:
- Hubungi Customer Service kami tentang kendala yang Anda alami dan kami akan berikan solusi.
- Jika setelah proses pengecekan ada kerusakan pada produk kami, kami akan ganti produk tersebut dengan produk baru sesuai ketersediaan stok kami dan selama masih dalam masa Garansi 1 Tahun Gratis.
- Pembeli segera mengirimkan barang ke alamat kami agar dapat segera kami proses untuk retur. Segala biaya pengiriman ditanggung oleh Pembeli.
- Pembeli juga akan bertanggung jawab atas biaya pengiriman yang dikirim dari Kota Kami ke lokasi Anda.
- Jangan kawatir biaya ongkos kirim tidak akan membebani Anda karena hanya membayar ongkos kirim domestik (Antar Kota Indonesia). Tidak seperti penjual lain yang mengharuskan Anda membayar biaya kirim ke luar negeri yang biayanya sangat mahal.